
Kategori: Pengumuman
Lowongan Guru dan Tenaga Kependidikan SIR 2025
PENGUMUMANSISTEM PENERIMAAN MURID BARU (SPMB)SEKOLAH INDONESIA RIYADHTahun Pelajaran 2025/2026

Sekolah Indonesia Riyadh (SIR) membuka penerimaan peserta didik baru untuk Tahun Pelajaran 2025/2026. Dengan akreditasi A, SIR berkomitmen memberikan layanan pendidikan terbaik bagi putra-putri WNI di Arab Saudi. SYARAT PENDAFTARAN: Buku Rapor Sekolah sebelumnyaIjazahAkte KelahiranKartu keluargaPas Foto 3×4 (3 Lembar) latar Read More …
Pengumuman Kelulusan Siswa SMA Sekolah Indonesia Riyadh Tahun Pelajaran 2024/2025

Riyadh, 6 Mei 2025 —Setelah melalui proses pembelajaran yang panjang dan evaluasi akademik secara menyeluruh, Sekolah Indonesia Riyadh secara resmi mengumumkan hasil kelulusan siswa tingkat Sekolah Menengah Atas (SMA) Tahun Pelajaran 2024/2025. Keputusan kelulusan ini diambil setelah dilaksanakannya rapat dewan Read More …
Bukber Keluarga Besar SIR, Atdikbud: “Mari Kita Bersama untuk Sinergi dan Kolaborasi”

Riyadh – Keluarga besar Sekolah Indonenesia Riyadh (SIR) melaksanakan buka puasa bersama pada Selasa, 11 Maret 2025. Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 17 WAS ini dihadiri oleh guru, tenaga kependidikan, pengurus komite sekolah, Atase Pendidikan dan Kebudayaan (Atdikbud) KBRI Riyadh, Read More …
OSIS Sekolah Indonesia Riyadh Galang Donasi Peduli Palestina

Orgasnisasi Siswa Intra Sekolah (OSIS) Sekolah Indonesia Riyadh (SIR) menggalang sumbangan sukarela untuk program Peduli Palestina kepala seluruh anggota keluarga besar SIR pada Rabu, 18/10. Penggalangan donasi tersebut secara langsung dikordinir oleh pengurus OSIS bersama Pengurus Majelis Permusyawaratan Kelas (MPK). Read More …