Anak SMA SIR Berkeliling Kampus Dunia Dalam Dua Hari
Riyadh, 13 September 2024 – Peserta didik SMA Sekolah Indonesia Riyadh (SIR) sukses mengikuti dua pameran pendidikan internasional yang diselenggarakan di kota Riyadh pada bulan September 2024. Kegiatan ini memberikan kesempatan bagi para peserta didik untuk menggali informasi terkini mengenai berbagai program studi di universitas-universitas ternama di dunia. Selama kunjungan, para peserta didik antusias berinteraksi…
Continue Reading